Daftar Top Skor Piala Dunia Sepanjang Masa

Daftar Top Skor Piala Dunia Sepanjang Masa -Setiap bintang sepakbola terbaik dari setiap negara akan berjuang mati-matian membela nama baik negaranya di ajang Piala Dunia 2018 Rusia kali ini.

Tak ayal, setiap edisi Piala Dunia menyajikan pertandingan seru di mana setiap pemain dari negara peserta akan saling mengadu kemampuan sepakbola.

Hal itu juga yang membuat pesta sepakbola terbesar sejagad yang diselenggarakan sekali dalam empat tahun ini mampu mengundang jutaan pasang mata untuk menonton setiap pertandingannya.

Pada Piala Dunia 2014 lalu, Miroslav Klose berhasil mengalahkan jumlah skor yang ditorehkan Ronaldo dari Brazil selama mengikuti ajang Piala Dunia dan membuatnya menjadi top skor Piala Dunia sepanjang masa di urutan pertama dengan torehan 16 gol, 1 gol lebih banyak dibandingkan Ronaldo.

Di Piala Dunia 2018 Rusia lalu, prediksi demi prediksi menyeruak menyebutkan nama-nama potensial yang akan menjadi top skor Piala Dunia selanjutnya, di antaranya adalah Neymar, Ronaldo, Messi, hingga Dybala.

Baca Juga: Daftar Juara Piala Dunia Sepanjang Masa: Lengkap!

Namun, yang keluar menjadi top skor pada World Cup 2018 Rusia adalah kapten timnas Inggris yakni Harry Kane.

Daftar Top Skor Piala Dunia Sepanjang Masa

Kita masih akan menantikan siapa yang akan menjadi top skor Piala Dunia tahun 2022 ini. Untuk statistik terupdate saat ini, berikut daftar top skor Piala Dunia Qatar 2022:

20 Top Skor Piala Dunia 2022 Qatar

No.

Pemain

Negara

Posisi

Gol

1 Kylian Mbappe Perancis Penyerang Tengah 8
2 Lionel Messi Argentina Depan kanan 7
3 Olivier Giroud Perancis Penyerang Tengah 4
4 Julián Álvarez Argentina Penyerang Tengah 4
5 Enner Valencia Ekuador Penyerang Tengah 3
6 Alvaro Morata Spanyol Penyerang Tengah 3
7 Marcus Rashford Inggris Depan kiri 3
8 Richarlison Brazil Penyerang Tengah 3
9 Cody Gakpo Belanda Depan kiri 3
10 Bukayo Saka Inggris Depan kanan 3
11 Gonçalo Ramos Portugal Penyerang Kedua 3
12 Neymar Brazil Depan kiri 2
13 Vincent Aboubakar Kamerun Penyerang Tengah 2
14 Aleksandar Mitrović Serbia Penyerang Tengah 2
15 Harry Kane Inggris Penyerang Tengah 2
16 Robert Lewandowski Polandia Penyerang Tengah 2
17 Salem Al Dawsari Arab Saudi Gelandang Kiri 2
18 Bruno Fernandes Portugal Gelandang menyerang 2
19 Wout Weghorst Belanda Penyerang Tengah 2
20 Breel Embolo Swiss Penyerang Tengah 2

20 Top Assist World Cup 2022

No.

Pemain

Negara

Posisi

Jumlah Assist

1 Ivan Perisic Kroasia Gelandang Kiri 3
2 Antoine Griezmann Perancis Penyerang Kedua 3
3 Lionel Messi Argentina Depan kanan 3
4 Harry Kane Inggris Penyerang Tengah 3
5 Bruno Fernandes Portugal Gelandang menyerang 3
6 Jordi Alba Spanyol belakang kiri 2
7 Raphael Guerreiro Portugal belakang kiri 2
8 Dusan Tadic Serbia Depan kiri 2
9 Davy Klaassen Belanda Gelandang Tengah 2
10 Andrija Zivkovic Serbia Depan kiri 2
11 Ousmane Dembélé Perancis Depan kanan 2
12 Kylian Mbappe Perancis Penyerang Tengah 2
13 Christian Pulisic Amerika Serikat Depan kanan 2
14 Theo Hernández Perancis belakang kiri 2
15 Denzel Dumfries Belanda Belakang kanan 2
16 Phil Foden Inggris Gelandang menyerang 2
17 Vinicius Júnior Brazil Depan kiri 2
18 Marcus Thuram Perancis Depan kiri 2
19 Mislav Oršić Kroasia Penyerang Tengah 2
20 João Félix Portugal Penyerang Kedua 2

Sedikit flashback, inilah daftar top skor Piala Dunia sepanjang masa yang harus Anda ketahui:


50 Top Skor Piala Dunia Sepanjang Masa

# Pemain Negara Pertandingan Gol Penalti
1 Miroslav Klose Jerman 24 16 0
2 Ronaldo Brazil 19 15 1
3 Gerd Müller Jerman 13 14 1
4 Just Fontaine Perancis 6 13 0
Lionel Messi Argentina 26 13 4
6 Kylian Mbappé Perancis 14 12 2
Pelé Brazil 14 12 0
8 Jürgen Klinsmann Jerman 17 11 0
Sándor Kocsis Hungaria 5 11 0
10 Gabriel Batistuta Argentina 12 10 4
Teófilo Cubillas Peru 13 10 2
Grzegorz Lato Polandia 20 10 0
Gary Lineker Inggris 12 10 2
Thomas Müller Jerman 19 10 1
Helmut Rahn Jerman 10 10 0
16 Ademir Brazil 6 9 0
Roberto Baggio Italia 16 9 2
David Villa Spanyol 12 9 2
Eusébio Portugal 6 9 4
Jairzinho Brazil 16 9 0
Paolo Rossi Italia 14 9 0
Karl-Heinz Rummenigge Jerman 19 9 0
Uwe Seeler Jerman 21 9 0
Vavá Brazil 10 9 0
Christian Vieri Italia 9 9 0
26 Cristiano Ronaldo Portugal 22 8 3
Harry Kane Inggris 11 8 4
Léônidas Brazil 5 8 0
Diego Maradona Argentina 21 8 0
Oscar Míguez Uruguay 7 8 0
Neymar Brazil 13 8 2
Rivaldo Brazil 14 8 1
Guillermo Stábile Argentina 4 8 0
Rudi Völler Jerman 15 8 0
35 Careca Brazil 9 7 1
Oldřich Nejedlý CSSR 6 7 1
Johnny Rep Belanda 14 7 0
Hans Schäfer Jerman 15 7 0
Luis Suárez Uruguay 16 7 0
Andrzej Szarmach Polandia 13 7 0
Lajos Tichý Hungaria 8 7 0
42 Bebeto Brazil 15 6 0
Dennis Bergkamp Belanda 12 6 0
Zbigniew Boniek Polandia 16 6 0
Diego Forlán Uruguay 10 6 1
Asamoah Gyan Ghana 11 6 2
Helmut Haller Jerman 9 6 1
Thierry Henry Perancis 17 6 0
Josef Hügi Swiss 3 6 0
Mario Kempes Argentina 18 6 0

Daftar Top Skor Piala Dunia Sepanjang Masa: Lengkap!

Daftar pencetak gol dengan minimal 5 jumlah gol.
Ranking Pemain Negara Gol Pertandingan Keikutsertaan
1 Miroslav Klose Germany 16 24 2002, 2006, 2010, 2014
2 Ronaldo Brazil 15 19 [1994], 1998, 2002, 2006
3 Gerd Müller West Germany 14 13 1970, 1974
4 Just Fontaine France 13 6 1958
Lionel Messi Argentina 26 2006, (2010), 2014, 2018, 2022
6 Pelé Brazil 12 14 1958, 1962, 1966, 1970
Kylian Mbappé France 14 2018, 2022
8 Sándor Kocsis Hungary 11 5 1954
Jürgen Klinsmann West Germany
Germany
17 1990, 1994, 1998
10 Helmut Rahn West Germany 10 10 1954, 1958
Gary Lineker England 12 1986, 1990
Gabriel Batistuta Argentina 12 1994, 1998, 2002
Teófilo Cubillas Peru 13 1970, 1978, (1982)
Thomas Müller Germany 19 2010, 2014, (2018), (2022)
Grzegorz Lato Poland 20 1974, 1978, 1982 list[25]
16 Ademir Brazil 9 6 1950
Eusébio Portugal 6 1966
Christian Vieri Italy 9 1998, 2002
Vavá Brazil 10 1958, 1962
David Villa Spain 12 2006, 2010, 2014
Paolo Rossi Italy 14 1978, 1982, [1986]
Jairzinho Brazil 16 (1966), 1970, 1974
Roberto Baggio Italy 16 1990, 1994, 1998
Karl-Heinz Rummenigge West Germany 19 1978, 1982, 1986
Uwe Seeler West Germany 21 1958, 1962, 1966, 1970
26 Guillermo Stábile Argentina 8 4 1930
Leônidas Brazil 5 1934, 1938
Óscar Míguez Uruguay 7 1950, 1954
Harry Kane England 11 2018, 2022
Neymar Brazil 13 2014, 2018, 2022
Rivaldo Brazil 14 1998, 2002
Rudi Völler West Germany
Germany
15 1986, 1990,
1994
Diego Maradona Argentina 21 1982, 1986, (1990), 1994
Cristiano Ronaldo Portugal 22 2006, 2010, 2014, 2018, 2022
35 Oldřich Nejedlý Czechoslovakia 7 6 1934, 1938
Lajos Tichy Hungary 8 1958, 1962, [1966]
Careca Brazil 9 1986, 1990
Johnny Rep Netherlands 13 1974, 1978
Andrzej Szarmach Poland 13 1974, 1978, 1982
Hans Schäfer West Germany 15 1954, 1958, (1962)
Luis Suárez Uruguay 16 2010, 2014, 2018, (2022)
42 Josef Hügi Switzerland 6 3 1954
Oleg Salenko Russia 3 1994
György Sárosi Hungary 5 1934, 1938
Max Morlock West Germany 5 1954
Erich Probst Austria 5 1954
Enner Valencia Ecuador 6 2014, 2022
Salvatore Schillaci Italy 7 1990
Davor Šuker Yugoslavia
Croatia
8 [1990], 1998, (2002)
James Rodríguez Colombia 8 2014, (2018)
Helmut Haller West Germany 9 (1962), 1966, (1970)
Hristo Stoichkov Bulgaria 10 1994, (1998)
Diego Forlán Uruguay 10 2002, 2010, (2014)
Asamoah Gyan Ghana 11 2006, 2010, 2014
Dennis Bergkamp Netherlands 12 1994, 1998
Rob Rensenbrink Netherlands 13 1974, 1978
Rivellino Brazil 15 1970, 1974, (1978)
Bebeto Brazil 15 (1990), 1994, 1998
Arjen Robben Netherlands 15 2006, 2010, 2014
Zbigniew Boniek Poland 16 1978, 1982, (1986)
Thierry Henry France 17 1998, (2002), 2006, (2010)
Robin van Persie Netherlands 17 2006, 2010, 2014
Wesley Sneijder Netherlands 17 (2006), 2010, 2014
Ivan Perišić Croatia 17 2014, 2018, 2022
Mario Kempes Argentina 18 (1974), 1978, (1982)
Lothar Matthäus West Germany
Germany
25 (1982), 1986, 1990,
1994, (1998)
67 Pedro Cea Uruguay 5 4 1930
Silvio Piola Italy 4 1938
Gyula Zsengellér Hungary 4 1938
Peter McParland Northern Ireland 5 1958
Tomáš Skuhravý Czechoslovakia 5 1990
Juan Alberto Schiaffino Uruguay 6 1950, 1954
Geoff Hurst England 6 1966, 1970
Jon Dahl Tomasson Denmark 6 2002, 2010
Alessandro Altobelli Italy 7 1982, 1986
Kennet Andersson Sweden 7 1994
Fernando Morientes Spain 7 1998, 2002
Romário Brazil 8 (1990), 1994
Marc Wilmots Belgium 8 [1990], (1994), 1998, 2002
Mario Mandžukić Croatia 8 2014, 2018
Valentin Ivanov Soviet Union 9 1958, 1962
Emilio Butragueño Spain 9 1986, (1990)
Roger Milla Cameroon 9 (1982), 1990, 1994
Tim Cahill Australia 9 2006, 2010, 2014, (2018)
Hans Krankl Austria 10 1978, 1982
Raúl Spain 11 1998, 2002, 2006 list[100]
Garrincha Brazil 12 (1958), 1962, 1966
Johan Neeskens Netherlands 12 1974, (1978)
Fernando Hierro Spain 12 [1990], 1994, 1998, 2002
Zinedine Zidane France 12 1998, (2002), 2006
Landon Donovan United States 12 2002, (2006), 2010
Romelu Lukaku Belgium 12 2014, 2018, (2022)
Xherdan Shaqiri Switzerland 12 (2010), 2014, 2018, 2022
Henrik Larsson Sweden 13 1994, 2002, 2006
Michel Platini France 14 1978, 1982, 1986
Zico Brazil 14 1978, 1982, (1986)
Gonzalo Higuaín Argentina 14 2010, 2014, (2018)
Lukas Podolski Germany 15 2006, 2010, (2014)
Edinson Cavani Uruguay 17 2010, 2014, 2018, (2022)
Olivier Giroud France 17 2014, (2018), 2022
Franz Beckenbauer West Germany 18 1966, 1970, (1974)

Daftar Top Skor di Masing-Masing Ajang Piala Dunia

World Cup Pemain Negara Gol Pertandingan Golden
Boot
Uruguay 1930 Guillermo Stábile Argentina 8 4 ✔️
Italia 1934 Oldřich Nejedlý Cekoslowakia 5 4 ✔️
Prancis 1938 Leônidas Brazil 7 4 ✔️
Brasil 1950 Ademir Brazil 9 6 ✔️
Swiss 1954 Sándor Kocsis Hungaria 11 5 ✔️
Swedia 1958 Just Fontaine Perancis 13 6 ✔️
Chili 1962 Garrincha Brazil 4 6 ✔️
Vavá Brazil 6 ✔️
Leonel Sánchez Chili 6 ✔️
Flórián Albert Hungaria 3 ✔️
Valentin Ivanov Uni Soviet 4 ✔️
Dražan Jerković Yugoslavia 6 ✔️
Inggris 1966 Eusébio Portugal 9 6 ✔️
Meksiko 1970 Gerd Müller Jerman Barat 10 6 ✔️
Jerman Barat 1974 Grzegorz Lato Polandia 7 7 ✔️
Argentina 1978 Mario Kempes Argentina 6 7 ✔️
Spanyol 1982 Paolo Rossi Italia 6 7 ✔️
Meksiko 1986 Gary Lineker Inggris 6 5 ✔️
Italia 1990 Salvatore Schillaci Italia 6 7 ✔️
Amerika Serikat 1994 Hristo Stoichkov Bulgaria 6 7 ✔️
Oleg Salenko Rusia 3 ✔️
Prancis 1998 Davor Šuker Kroasia 6 7 ✔️
Korea Selatan dan
Jepang 2002
Ronaldo Brazil 8 7 ✔️
Jerman 2006 Miroslav Klose Jerman 5 7 ✔️
Afrika Selatan 2010 Thomas Müller Jerman 5 6 ✔️
Wesley Sneijder Belanda 7
David Villa Spanyol 7
Diego Forlán Uruguay 7
Brasil 2014 James Rodríguez Kolumbia 6 5 ✔️
Rusia 2018 Harry Kane Inggris 6 6 ✔️
Qatar 2022 Kylian Mbappé Perancis 8 7 ✔️

 


Daftar Pemain yang Berhasil Mencetak Gol di 3 atau Lebih Gelaran Piala Dunia Sepanjang Masa

Ranking Pemain Negara Piala Dunia yang Diikuti Gol Pertandingan Tahun Gol Tercetak
1 Cristiano Ronaldo Portugal 5 8 22 2006, 2010, 2014, 2018, 2022

2

Pelé Brazil

4

12 14 1958, 1962, 1966, 1970
Uwe Seeler Jerman Barat 9 21 1958, 1962, 1966, 1970
Miroslav Klose Jerman 16 24 2002, 2006, 2010, 2014
Lionel Messi Argentina 13 26 2006, 2014, 2018, 2022

6

Joe Jordan Skotlandia

3

4 7 1974, 1978, 1982
Grzegorz Lato Polandia 10 20 1974, 1978, 1982
Andrzej Szarmach Polandia 7 13 1974, 1978, 1982
Michel Platini Perancis 5 14 1978, 1982, 1986
Dominique Rocheteau Perancis 4 10 1978, 1982, 1986
Karl-Heinz Rummenigge Jerman Barat 9 19 1978, 1982, 1986
Diego Maradona Argentina 8 21 1982, 1986, 1994
Lothar Matthäus Jerman Barat
Jerman
6 25 1986, 1990,
1994
Rudi Völler Jerman Barat
Jerman
8 15 1986, 1990,
1994
Roberto Baggio Italia 9 16 1990, 1994, 1998
Jürgen Klinsmann Jerman Barat
Jerman
11 17 1990,
1994, 1998
Gabriel Batistuta Argentina 10 12 1994, 1998, 2002
Fernando Hierro Spanyol 5 12 1994, 1998, 2002
Sami Al-Jaber Arab Saudi 3 9 1994, 1998, 2006
Henrik Larsson Swedia 5 13 1994, 2002, 2006
David Beckham Inggris 3 13 1998, 2002, 2006
Raúl Spanyol 5 11 1998, 2002, 2006
Ronaldo Brazil 15 19 1998, 2002, 2006
Cuauhtémoc Blanco Meksiko 3 11 1998, 2002, 2010
Park Ji-sung Korea Selatan 3 14 2002, 2006, 2010
Tim Cahill Australia 5 9 2006, 2010, 2014
Clint Dempsey Amerika Serikat 4 10 2006, 2010, 2014
Asamoah Gyan Ghana 6 11 2006, 2010, 2014
Rafael Márquez Meksiko 3 19 2006, 2010, 2014
Arjen Robben Belanda 6 15 2006, 2010, 2014
Robin van Persie Belanda 6 17 2006, 2010, 2014
David Villa Spanyol 9 12 2006, 2010, 2014
Edinson Cavani Uruguay 5 17 2010, 2014, 2018
Javier Hernández Meksiko 4 12 2010, 2014, 2018
Keisuke Honda Jepang 4 10 2010, 2014, 2018
Luis Suárez Uruguay 7 16 2010, 2014, 2018
Neymar Brazil 8 13 2014, 2018, 2022
Ivan Perišić Kroasia 6 17 2014, 2018, 2022
Xherdan Shaqiri Swiss 5 12 2014, 2018, 2022

Cristiano Ronaldo mencetak rekor dengan menjadi pemain pertama yang berhasil mencetak gol di lima seri Piala Dunia pada kemenangan Portugal atas Ghana 3-2 di laga kualifikasi Grup H Piala Dunia 2022 Qatar, Kamis, 24 November 2022.

Nah, itulah daftar top skor Piala Dunia sepanjang masa. Menarik untuk disaksikan siapa yang akan menjadi top skor di Piala Dunia edisi 2022 ini.

Baca Juga: Daftar Juara Liga Champions UEFA Sepanjang Masa

Setiap gol yang ada nantinya akan mempengaruhi daftar top skor Piala Dunia sepanjang masa yang ada di dalam artikel ini.


Livescore Piala Dunia Qatar 2022

Selamat kepada Argentina yang berhasil memenangkan gelar juara dunia ketiga kalinya di Piala Dunia 2022 Qatar!

Akhir kata, semoga menambah wawasan!


Pertanyaan yang Paling Sering Diajukan (FAQ)

Siapa top skor Piala Dunia sepanjang masa?

Top skor Piala Dunia sepanjang masa adalah Miroslav Klose, striker asal jerman, dengan total 16 gol dari 24 pertandingan dan 4 edisi Piala Dunia tahun 2002, 2006, 2010, dan 2014.

Siapa top skor Piala Dunia 2022?

Top skor Piala Dunia 2022 Qatar adalah Kylian Mbappe, pemain asal Perancis dengan 8 gol, mengalahkan Lionel Messi yang mencetak 7 gol.

Siapa top skor Piala Dunia 2014?

Top skor Piala Dunia 2014 Brazil adalah James Rodriguez asal Kolombia dengan 6 gol dari 5 pertandingan.

Siapa top skor Piala Dunia 2018?

Top skor Piala Dunia 2918 Rusia adalah Harry Kane asal Inggris dengan 6 gol dari 6 pertandingan.

SourceWikipedia
Walter Pinem
Walter Pinemhttps://walterpinem.me/
Traveler, Teknisi SEO, dan Programmer WordPress. Aktif di Seni Berpikir, A Rookie Traveler, GEN20, Payung Merah, dan De Quixote.

Bacaan SelanjutnyaPENTING
Topik Menarik Lain

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Ikuti Kami!

1,390FansSuka
697PengikutMengikuti
210PelangganBerlangganan

Terpopuler