40 Situs Penyedia Gambar Gratis Untuk Blog

40 Situs Penyedia Gambar Gratis Untuk Blog (Free Stock Photo) – Ada banyak sekali gambar di internet, tetapi ketahuilah bahwa tidak semua gambar yang beredar di internet bisa Anda gunakan sesuka hati, apalagi untuk kepentingan komersial.

Ada gambar yang tidak bisa digunakan oleh siapapun untuk kepentingan apapun tanpa izin dari si pemilik, ada pula gambar yang boleh digunakan asal jangan digunakan untuk kepentingan komersial dan harus memberi label hak cipta si pemilik.

Ada juga gambar yang bebas kita gunakan untuk kepentingan apapun.

Nah, ada banyak situs penyedia gambar gratis yang bisa kita gunakan untuk blog kita. Tetapi, yang gratis belum tentu legal untuk digunakan.

10 Cara Mempromosikan Blog dan Meningkatkan Trafik

10 Cara Mempromosikan Blog dan Meningkatkan Trafik

10 Cara Mempromosikan Blog dan Meningkatkan Trafik – Setiap profesi yang dilakukan pasti ... Selengkapnya

Blog yang kita kelola membutuhkan gambar agar pembaca kira-kira bisa menikmati ilustrasi di balik artikel yang kita tulis. Tetapi, blog harus menggunakan gambar legal.


Kenapa Blog Membutuhkan Gambar Legal?

Blog memang membutuhkan gambar di setiap tulisannya. Hal yang terakhir kali kita cari ketika selesai membuat tulisan blog adalah mencari gambar.

Tanpa gambar tulisan di blog mungkin kurang menarik. Tetapi gambar legal untuk digunakan secara gratis akan susah ditemukan.

Ada banyak sekali gambar yang bisa kita cari di Google yang sesuai dengan tulisan di blog kita, tetapi tidak semuanya legal untuk digunakan.

Blog harus menggunakan gambar yang legal demi terbebas dari tuntutan si pemilik hak cipta akan gambar tersebut. Ingatlah bahwa blog kita bisa diakses oleh semua orang, dan si pemilik akan dengan mudahnya menemukan gambarnya di blog kita.

Si pemilik hak cipta bisa saja menuntut kita lewat DMCA.

Kerugian yang pertama mungkin blog kita bisa dihapus dari indeks Google dan mesin pencari lainnya, yang otomatis pengunjung organik di blog kita akan berkurang drastis.

Hal ini tentu saja merugikan apalagi jika blog kita sudah mulai terkenal dengan pengunjung yang besar jumlahnya.

Selain itu, si pemilik hak cipta bisa saja menuntut kita membayarkan sejumlah uang yang sudah pasti akan sangat besar jumlahnya. Untuk itu gambar legal yang harus kita gunakan untuk blog kita.

Cara Mencari Gambar Langsung Dari Dashboard WordPress

Cara Mencari Gambar Langsung Dari Dashboard WordPress

Cara Mencari Gambar Langsung Dari Dashboard WordPress – Apapun platform blog yang digunakan, ... Selengkapnya


Dalam artikel ini, Seni Berpikir membantu Anda mencari gambar-gambar kualitas tinggi yang tentunya legal untuk digunakan di situs-situs penyedia free stock photo.

Inilah situs penyedia gambar gratis dan legal (free stock photo) untuk digunakan di dalam blog:

40 Situs Penyedia Gambar Gratis Untuk Blog (Free Stock Image)

  1. Pexels
  2. Creative Commons Search
  3. Photo Pin
  4. WikiMedia Commons
  5. Unsplash
  6. Gratisography
  7. Stock Vault
  8. Free Digital Photos
  9. Every Stock Photo
  10. Morguefile
  11. Little Visuals
  12. New Old Stock
  13. Getrefe
  14. Jay Mantri
  15. Public Domains Archive
  16. Magdelaine
  17. LibreShot
  18. KaboomPics
  19. Travel Coffee Book
  20. Foodiesfeed
  21. Cupcake
  22. MovEast
  23. StockPic
  24. Fuzzy Designer
  25. SplitShire
  26. Snapwire Snaps
  27. StockSnap
  28. PicJumbo
  29. VisualHunt
  30. Free Images
  31. Superfamous Images
  32. PNG Tree
  33. Vecteezy
  34. Creative Fabrica
  35. Reshot
  36. Pik Wizard
  37. Foca Stock
  38. Pixabay
  39. BucketListly Blog
  40. I’m Creator

Agar Anda lebih mudah mencarinya, ini trik khusus mencari situs penyedia gambar gratis di Google. Buka Google lalu masuk ke tab Images.

Cari gambar yang ingin Anda gunakan dengan kata kunci yang sesuai. Setelah itu klik Search Tools => Usage Rights.

Tool itu berguna untuk mencari gambar dengan label yang sesuai dengan kriteria Anda.

Saran saya gunakan gambar dengan label “non-commercial reuse” karena mungkin Anda tidak secara langsung menggunakannya untuk kepentingan komersial di blog Anda.

11 Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress

11 Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress

Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress – Untuk semakin menambah keindahan postingan blog, ... Selengkapnya

Itulah 10 situs penyedia gambar gratis yang bisa Anda gunakan sekarang juga. Semoga bermanfaat.

Walter Pinem
Walter Pinemhttps://walterpinem.me/
Traveler, Teknisi SEO, dan Programmer WordPress. Aktif di Seni Berpikir, A Rookie Traveler, GEN20, Payung Merah, dan De Quixote.

Bacaan SelanjutnyaPENTING
Topik Menarik Lain

9 KOMENTAR

  1. ho ho, sekarang jadi nambah lagi bookmark saya, yang saya tau cuman pixabay sama stockup aja oiya sama Google advanced image search juga 😀

    makasih udah nambahin 😀

  2. Wah makasih ya infonya sebab saya baru tahu kalau tidak boleh sembarang comot gambar/foto di google search buat blog

  3. wah terimakasih gan, lumayan banget infonya buat yang masih merintis blog dan belum tahu soal blogging 🙂 biar ga asal comot gambar wkwk

  4. Makasih infonya gan selama ini blog saya masih comot gambar dari Google mungkin itu salah satu kenapa blog saya sulit diterima GA ya, skrg jadi tau cari gambar selain dari search engine (y)

  5. Terimakasih banyak infonya. Bookmark banyak banget nih berkat seniberpikir.com ! ????

  6. trima ksih byk master atas infonya
    sangat mmbantu.success buat blog master

  7. makasih gan infonya jadi nambah wawasan untuk tidak asal comot gambar di internet

  8. makasih nih buat refrensi bikin blog, soalnya agak pusing neh kalau cari image hahah makasih sekali lagi

  9. bookmark dulu gan, terima kasih bnyak, buat ane yg pemula

Komentar ditutup.

Ikuti Kami!

1,390FansSuka
697PengikutMengikuti
210PelangganBerlangganan

Terpopuler