10 Theme WordPress Untuk Website Company Profile

10 Theme WordPress Untuk Company Profile – WordPress merupakan sistem management content yang biasa digunakan oleh perusahaan untuk mengelola website dan menerbitkannya.

Ini bisa dilakukan meskipun tanpa harus menguasai istilah teknis dan bahasa pemrograman terlebih dahulu.

Membuat tampilan WordPress yang menarik, Anda telah menumbuhkan rasa kepercayaan pengunjung dan pelanggan setia dalam website. Orang-orang akan mengetahui penawaran bisnis dan bahkan bisa meningkatkan penjualan.

Butuh VPN gratis kualitas premium? Dengan Moove VPN, semua konten di internet bisa diakses tanpa batas!

Untuk membuat tampilan agar terlihat berbeda, berikut ada 10 Theme WordPress untuk Company Profile yang bisa Anda pilih.

Cara Membuat Website Perusahaan (Company Profile)

Cara Membuat Website Perusahaan (Company Profile)

Cara Membuat Website Perusahaan (Company Profile) – Sebuah website saat ini merupakan ... Selengkapnya

10 Theme WordPress Untuk Company Profile

Exponent wordpress theme company profile

Exponent merupakan tema WordPress model bisnis modern yang bisa digunakan untuk memperkenalkan profil perusahaan atau branding personal.

Tema ini hadir dengan lebih dari 23 situs web premium dan dapat digunakan sebagai titik awal untuk membuat company profile online

Tema ini sudah dilengkapi dengan proses pengaturan dengan sistem sederhana serta importir demo hanya dengan satu klik saja.

Selain itu, managemen warna bisa diatur dengan penuh gradasi sehingga membuat tampilan WordPress terlihat lebih menyegarkan.

Demo Detail Hosting

10 Tema WordPress Premium Terbaik Untuk Google Adsense

10 Tema WordPress Premium Terbaik Untuk Google Adsense

10 Tema WordPress Premium Terbaik Untuk Google Adsense – WordPress merupakan suatu sistem ... Selengkapnya


Seofy - Digital & Marketing WordPress Theme

Tema ini hadir dengan berbagai desain modern. Selain itu, adanya fitur “preset”, pemilik bisa membuat header dengan lebih mudah dan fleksibel.

Seofy sudah dilengkapi lebih dari 30 modul dengan semua pengaturan yang dibutuhkan, impor konten demo juga hanya sekali klik saja.

Untuk tampilannya, juga memiliki tata letak responsive, kode waktu singkat, animasi baris panjang, dokumentasi luas, terjemahan instan dan juga hadir dengan menu yang friendly.

Demo Detail Hosting

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Berita Online

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Berita Online

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Berita Online – Apakah Anda sedang membangun website berita ... Selengkapnya


avada

Avada merupakan salah satu tema yang sudah didownload lebih dari 200.000 kali. Ini juga bisa digunakan membuat berbagai macam website dan dijuluki sebagai tema WordPress serba bisa. Namun, sebelumnya Anda harus tahu cara membuat website company profile dahulu.

Dengan menggunakan theme ini, pemilik bisa mengatur website tanpa harus bersentuhan dengan code tertentu. Selain itu, dilengkapi dengan drag-and-drop fusion builder, integrasi WooCommerce, desain responsif, megamenu, shortcode generator serta slider fusion.

Demo Detail Hosting

10 Theme WordPress Terbaik untuk Resume dan Portofolio Online

10 Theme WordPress Terbaik untuk Resume dan Portofolio Online

10 Theme WordPress Terbaik untuk Resume dan Portofolio – Jaman sekarang, CV atau resume ... Selengkapnya


Betheme

Merupakan theme populer yang dipenuhi dengan berbagai situs web pre-built. Anda dapat dengan mudah mengimpor situs web demo dalam hitungan detik hanya dengan 1 klik saja. Selain itu, ada fitur 180 pre-made layout, Muffin Builder 3, desain intuitif dan mudah dipakai.

Tema ini juga dilengkapi dengan 20 style header, Mega Menu, efek Parralax, background video, Short-code Generator, One-click skin generator, Font uploader, menu tidak terbatas, Woocomerce, multilingual ready dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

20 Theme WordPress Untuk Toko Online Terbaik

20 Theme WordPress Untuk Toko Online Terbaik

20 Theme WordPress Untuk Toko Online Terbaik – Pengguna WordPress saat ini mendominasi total ... Selengkapnya


The7 WordPress Theme

Hadir dengan berbagai pilihan unik dan menarik, memungkinkan pemilik untuk membuat company profile online terlihat berbeda dari lainnya. Dilengkapi dengan Design Wizard, Visual Komposer yang penuh kreasi dan akses ke design library bisa langsung digunakan. 

The7 memiliki kompitable woocommerce, portofolio, tipe post album media, optimisasi SEO, multilingual, translation ready, SEO-ready, mobile friendly, first class support dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Personal Blogger

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Personal Blogger

10 Theme WordPress Terbaik Untuk Personal Blogger – Sebagai salah satu CMS open-source dan ... Selengkapnya


Innovio wordpress theme

Tema ini menyuguhkan berbagai layout menakjubkan ditambah dengan fitur drag and drop yang memudahkan pemilik untuk membuat halaman. Untuk impor konten demo juga bisa dilakukan dengan satu kali klik sederhana.

Selain itu, dilengkapi dengan mega menu, Google Maps, transisi halus antar halaman, ikon font yang bermacam-macam, tema anak dengan banyak pilihan, translation ready, Integrasi dengan woocommerce, Integrasi Plugin WPML, dropdown shop chart widget dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

10 Tema WordPress Terbaik Untuk Startup dan SaaS

10 Tema WordPress Terbaik Untuk Startup dan SaaS

10 Tema WordPress Terbaik Untuk Startup dan SaaS – WordPress merupakan salah satu layanan ... Selengkapnya


Brünn wordpress theme

10 Theme WordPress untuk Company Profile atau bisnis kreatif berikutnya yakni Brünn. Elemen-elemennya sangat praktis dengan berbagai fitur canggih sangat sempurna untuk membangun situs web bisnis Anda.

Tema ini hadir dengan 12 homepage berbeda dengan desain yang bisa dikustomisasi, impor konten demo sekali klik saja, triple frame image highlight shortcode, transisi halaman halus, translation ready, integrasi plugin wpml dan juga berbagai tema anak yang sudah siap.

Demo Detail Hosting

WP MyLinks: Cara Membuat Link di Bio Instagram Dengan WordPress

WP MyLinks: Cara Membuat Link di Bio Instagram Dengan WordPress

WP MyLinks: Cara Membuat Link di Bio Instagram Dengan WordPress – Instagram dan mayoritas ... Selengkapnya


Ekko WordPress Theme

Tema ini menawarkan berbagai pilihan desain stylish dan modern. Selain itu, pengguna bisa menggunakan lebih dari 200 desain template yang sudah diisi sebelumnya dengan hanya menyalin gambar dan konten tanpa harus menyentuh satu baris kode sekalipun.

Ekko dilengkapi dengan one click demo install, 250+ template blocks, life times free update, tema anak-anak, translatable ready, kostumisasi yang mudah dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

Cara Membuat XML Sitemap di WordPress

Cara Membuat XML Sitemap di WordPress

Cara Membuat XML Sitemap di WordPress – Dari beberapa tutorial WordPress yang pernah saya ... Selengkapnya


avantage WordPress Theme

Avantage merupakan tema untuk berbagai bidang bisnis dan layanan. Tema ini memiliki 5 demo desain yang sangat mengesankan, menawarkan berbagai pilihan panel komprehensif, transisi halaman unik dan tipografi khas.

Tema ini juga didukung dengan drag & drop backend editor yang cepat, responsive options, time limited content appearance, Multiple header, gaya menu, custom icon set, icon widget dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

Cara Membuat Website Staging WordPress

Cara Membuat Website Staging WordPress

Cara Membuat Website Staging WordPress – Apakah Anda seorang web designer dan developer yang ... Selengkapnya


Agmycoo WordPress Theme.v1

Tema ini cocok digunakan untuk berbagai jenis bisnis online seperti pemasaran online, agen SEO, pemasaran digital, situs web media sosial dan lain-lain.

Agmycoo kini hadir dengan banyak halaman bawaan seperti halaman layanan, halaman portofolio, halaman studi kasus dan halaman harga.

Selain itu, tema ini juga dilengkapi dengan lebih dari 10 header style, 20+ home pages, fully drag and drop, layout mengagumkan, didukung dengan WooCommerce, unlimited colors, kompatibel penggunaan WPML dan lain-lain.

Demo Detail Hosting

11 Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress

11 Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress

Cara Mengoptimalkan Gambar di WordPress – Untuk semakin menambah keindahan postingan blog, ... Selengkapnya


Penutup

Itulah 10 Theme WordPress untuk Company Profile yang bisa dijadikan pilihan untuk mendesain website profil perusahaan.

Selain dilengkapi dengan berbagai fitur handal, kualitas coding bagus dan desain yang fleksible, tema tersebut juga bisa di kustomisasikan sesuai dengan  kebutuhan di website Anda.

Kontributor
Kontributor
Kontributor di website Seni Berpikir. Menulis beragam hal seputar teknologi, bisnis online, blogging, SEO, WordPress dan masih banyak lagi.

Bacaan SelanjutnyaPENTING
Topik Menarik Lain

Ikuti Kami!

1,390FansSuka
697PengikutMengikuti
210PelangganBerlangganan

Terpopuler